Judul: Berbagi Info Seputar Cara mudah mengompres/resize gambar di Ubuntu Full Update Terbaru
link: Cara mudah mengompres/resize gambar di Ubuntu
Artikel Terbaru Cara mudah mengompres/resize gambar di Ubuntu Update Terlengkap 2017
Kebutuhan untuk mengecilkan ukuran foto atau me- resize atau juga mengompres foto dibutuhkan saat ingin menampilkan foto dengan cepat dan ringan.
Anda bisa memgompres dengan resolusi yang sama tetapi dengan menurunkan kualitas foto gambar tersebut atau dengan mengubah ukurannya. Untu melakukan itu Anda bisa melakukannya dengan Ansel1, FotoWall, Fotoxx, GIMP, KIPI plugins, Phatch (GUI & CLI), photondan python-imaging.
Untuk trik ini kita pakai yang sederhana saja menggunakan pimagizer, mirage image viewer dan imagemagick.
Pimagizer
Aplikasi imagizer memang diperuntukkan untuk mengubah ukuran gambar. Sederhana dan mudah. Dapatkan paket deb disini
Mirage
$ sudo apt-get install mirage
Imagemagick
Walapun dengan perintah teks tetapi perintahnya sederhana dan mudah dihafal.Silahkan dicek apakah imagemagick sudah terinstal apa belum.
$ sudo apt-get install imagemagick
Cara mengompres/resize gambar :
$ convert input.jpg -resize resolusi output.jpgContoh saya akan mengompres gambar unity.png 1366x768 755,9 kB menjadi separuhnya. Pindahkan gambar ke home.
$ convert unity.png -resize 683x384 unity1.pngHasil keluarannya menjadi unity1.png 683x384 222,2 kB. Sederhana bukan?
Itulah sedikit Artikel Cara mudah mengompres/resize gambar di Ubuntu terbaru dari kami
Semoga artikel Cara mudah mengompres/resize gambar di Ubuntu yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Senyawa Android. jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
Terima kasih Anda baru saja membaca Artikel Tentang Cara mudah mengompres/resize gambar di Ubuntu